Pages

Monday, March 25, 2024

Tri Satya Pramuka

Tri Satya berasal dari dua kata yakni "Tri" artinya tiga dan "Satya" artinya janji. Jadi, arti Tri Satya adalah tiga janji yang mendasari gerakan pramuka.


Di dalam isi Tri Satya terdapat tiga poin yang menjadi pedoman setiap anggota pramuka. Mereka harus berjanji sepenuh hati dan senantiasa menepati ketiga butir tersebut.

Bunyi Tri Satya
Berikut ketiga janji yang harus ditepati setiap anggota Pramuka dan tertuang dalam isi Tri Satya.

Demi kehormatanku, aku berjanji akan bersungguh-sungguh:
  1. Menjalankan kewajibanku terhadap Tuhan, Negara Kesatuan Republik Indonesia, dan mengamalkan Pancasila
  2. Menolong sesama hidup dan mempersiapkan diri membangun masyarakat
  3. Menepati dasa darma.
Berikut bunyi  Dasa Darma Pramuka

No comments:

Post a Comment